Tiga Laga Warnai BRI Liga 1 Hari Ini, Persija Vs Persis: Ada Link Nonton

Tiga laga bergengsi akan mewarnai pertandingan kompetisi sepak bola BRI Liga 1 musim 2023/2024, Rabu, 17 April 2024. Tampak pemain Persija Jakarta tengah berlatih/foto: x Persija_Jkt

1). Borneo FC Samarinda vs Madura United FC di Stadion Batakan, Balikpapan, pukul 15.00 WIB (disiarkan Vidio)

2). Rans Nusantara FC vs PS Barito Putera di Stadion Sultan Agung, Bantul, pukul 19.00 WIB (disiarkan Vidio)

Bacaan Lainnya

3). Persija Jakarta vs Persis Solo, di Stadion Gelora Bung Karno, Jakarta Pusat, pukul 19.00 WIB (disiarkan Indosiar dan Vidio)

Laga Rans Nusantara vs PS Barito Putera akan bergulir Rabu, 17 April 2024/foto: x ransfcofficial

Bagi para pecinta sepak bola yang ingin menyaksikan laga BRI Liga 1 bisa via link live streaming Vidio.

Sebagai informasi, untuk menyaksikan pertandingan secara penuh di platform Vidio.com, pecinta sepak bola harus berlangganan terlebih dahulu.

 

(*)

Pos terkait