Landbank.co.id
Beranda Pasar Modal Terjawab Sudah Alasan Laba Bersih BSDE Melonjak 159,02%

Terjawab Sudah Alasan Laba Bersih BSDE Melonjak 159,02%

PT Bumi Serpong Damai Tbk (BSDE) mengantongi laba bersih Rp1,20 triliun sepanjang enam bulan pertama 2023/ssml

Kemudian, segmen sewa pada triwulan II-2023 membukukan pendapatan sebesar Rp464,49 miliar. Tumbuh 1,46% year on year (yoy), segmen ini berkontribusi sebesar 9,29% atau kontributor terbesar kedua setelah segmen penjualan Tanah, bangunan dan strata title.

Adapun segmen pengelola gedung tercatat sebagai terbesar ketiga dengan pendapatan sebesar Rp181,30 miliar, angka ini tumbuh 6,69% dibandingkan tahun lalu Rp169,93 miliar. Angka tersebut setara kontribusi sebesar 3,63%.

Baca Juga:  Ini Rahasia Moncernya Marketing Sales Puradelta Lestari

Kontribusi pendapatan lainnya masuk segmen pendapatan lain-lain yang membukukan pendapatan sebesar Rp192,84 miliar, setara kontribusi 3,86% terhadap Pendapatan Usaha konsolidasian.

Saham BSDE, Jumat, 4 Agustus 2023/rti

Sementara itu, saham BSDE diperdagangkan sebanyak 2.960 kali senilai Rp25,08 miliar. BSDE ditutup menguat 10 point atau setara 0,82% pada perdagangan Jumat, 4 Agustus 2023 sore.

(*)

Halaman: 1 2

Iklan