Tiket Mudik dan Keberangkatan
Setelah tahap daftar ulang selesai, peserta program mudik gratis ini dapat memanfaatkan layanan transportasi yang disediakan Pemkab Bandung untuk mudik ke kampung halaman dengan nyaman dan aman.
Program mudik gratis Pemkab Bandung ini memiliki rute tujuan untuk Solo dan Yogyakarta.
Dengan adanya program mudik gratis ini, diharapkan masyarakat Kabupaten Bandung dapat menikmati perjalanan mudik yang lebih lancar dan aman pada Lebaran 2025.
(*)