Sementara itu, peringkat kelima klasemen sementara ditempati oleh Pedro Acosta dengan membungkus 181 poin.
Kejuaraan Motogp 2024 digelar sebanyak 21 balapan yang tersebar di berbagai negara, salah satunya Indonesia.
Tahun 2023, gelar juara Motogp direngkuh oleh Francesco Bagnaia dari tim Ducati Lenovo. Pebalap Italia itu juga merupakan juara setahun sebelumnya.
Pecinta balap motor bisa menyaksikan via link live streaming;
Catatan; untuk menyaksikan via platform digital MotoGP.com, Vidio, dan Visionplus, para pecinta balap motor dipersilakan berlangganan terlebih dahulu.
(*)