Mau Bisnis Apartemen di Surabaya? Baca Riset Konsultan yang Tercatat di Nasdaq Ini

Colliers Indonesia, bagian dari perusahaan layanan dan investasi profesional yang tercatat di lantai Bursa National Association of Securities Dealers Automated Quotation Stock Market (Nasdaq), Amerika Serikat mengeluarkan riset terbarunya/pakuwon.com

“Saat ini, apartemen eksisting lebih diminati dan didominasi oleh end-user,” tutur Ferry Salanto.

Dia menerangkan, harga jual sedikit naik karena penyesuaian pada awal tahun. “Petumbuhan harga dan permintaan

Bacaan Lainnya

diprediksi melambat karena tahun politik mendatang,” kata dia.

Data apartemen/Colliers Indonesia

Sementara itu, untuk serviced apartment, akan ada penambahan 121 unit sampai akhir tahun 2023.

Lalu, banyak apartemen mulai merenovasi untuk meningkatkan daya saing, sedangkan tingkat hunian mencapai puncaknya semenjak empat tahun terakhir karena kedatangan ekespatriat baru.

“Pertumbuhan harga akan mengalami kenaikan 3-5% dalam tiga tahun mendatang,” papar Ferry.

(*)

Pos terkait