Kolaborasi Bina Karya dan Konsorsium Garuda Nusantara akan Bangun Hunian ASN di IKN

Badan Usaha Milik Otorita IKN, yakni PT Bina Karya menggandeng Konsorsium Garuda Nusantara untuk membangun 40 menara hunian ASN di IKN/foto: setneg.go.id

“Insya Allah kita akan membangun 40 tower hunian ASN, di mana 40 tower hunian ini konsepnya high-tech tower,” kata Witjaksono dikutip dari Antara.

Dengan kapasitas ini, Bina Karya bersama Konsorsium Garuda Nusantara yakin dapat mewujudkan hunian yang nyaman bagi pegawai negeri sipil di IKN melalui konsep bangunan hijau yang bersinergi dengan konsep kota hutan IKN.

Bacaan Lainnya

Selain itu, hunian pegawai negeri sipil ini juga akan dilengkapi dengan sistem bangunan pintar dan akan terhubung dengan baik dengan fasilitas umum di sekitarnya.

Witjaksono berharap proyek 40 tower hunian ASN di IKN tersebut dapat dilakukan groundbreaking pada akhir tahun 2024.

 

(*)

Pos terkait