Landbank.co.id
Beranda Pasar Modal Harga Emas Antam Stabil Rp1.517.000 per Gram Hari Ini Senin, 11 November 2024

Harga Emas Antam Stabil Rp1.517.000 per Gram Hari Ini Senin, 11 November 2024

Ilustrasi perdagangan emas batangan./Foto: Istock.

Jakarta, landbank.co.id – Harga emas PT Aneka Tambang (Antam) Tbk terpantau stabil dalam perdagangan Senin, 11 November 2024.

Harga stabil emas Antam tersebut terlihat sejak Sabtu, 9 November 2024.

Dilansir dari laman Logam Mulia, harga emas Antam saat ini masih berada di level Rp1.517.000.

Selain emas batangan reguler, Logam Mulia juga menawarkan emas batangan Gift Series dan Batik Seri III dengan ketersediaan terbatas.

Adapun setiap pembelian emas Antam dikenakan Pajak Penghasilan (PPh) 22 sesuai Peraturan Menteri Keuangan (PMK) Nomor 34 Tahun 2017.

Baca Juga:  Nilai ESG Emiten Properti Tahun 2024

Pembeli dikenakan pajak sebesar 0,9 persen. Besaran pajak lebih rendah 0,45 persen apabila disertakan Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP) saat transaksi.

Berikut ini daftar harga emas batangan Antam hari ini, Senin, 11 November 2024;

Emas 0,5 gram: Rp808.500
Emas 1 gram: Rp1.517.000
Emas 2 gram: Rp2.978.000
Emas 3 gram: Rp4.447.000
Emas 5 gram: Rp7.389.000
Emas 10 gram: Rp14.700.000
Emas 25 gram: Rp36.587.500

Halaman: 1 2

Iklan