Harapan Menang dari Laga Indonesia Vs Filipina

Harapan memetik kemenangan mewarnai duel Indonesia vs Filipina dalam turnamen voli putri SEA V League 2024, Minggu, 11 Agustus 2024/foto: IG megawatihangestrip

Hari ini, menjadi laga ketiga atau penutup bagi Indonesia dalam putaran kedua SEA V League 2024.

Dalam putaran pertama, timnas voli putri Indonesia juga mencatat kekalahan dari tiga laga yang dijalani.

Bacaan Lainnya

SEA V League 2024 putaran kedua berlangsung di Nakhon Ratchasima, Thailand sepanjang 9-11 Agustus 2024.

Turnamen bergengsi ini diikuti oleh peserta dari empat negara, yakni Indonesia, Vietnam, Thailand, dan Filipina.

Pecinta bola voli dapat menyaksikan pertandingan secara langsung via link live streaming Vidio.

 

Catatan:

Untuk menyaksikan secara penuh sajian platform digital Vidio, konsumen dipersilakan berlangganan terlebih dahulu.

 

(*)

Pos terkait